Contoh cerpen- cerpen merupakan singkatan dari cerita pendek yang di rangkai dengan singkat sehingga pada saat kita membaca tentang cerpen mungkin hanya berkisar 1 atau 2 lampir kertas buku namun jelas dan pokus terhadap apa yang di ceritakan dalam penulisan cerpen tersebut, Biasanya jumlah kata cerpen itu terdiri kurang dari 10.000 kata yang padat dan memiliki aspek tentang kehidupan, Dengan cerita yang pendek sebuah cerpen haruslah memiliki kejelasan tentang tokoh, alur, tema dan sudut pandang serta amanat yang berisi dalam pembuatan cerpen agar para pembaca bisa memahami dari makna dan apa isi dari cerita pendek tersebut,
Dan saya kira setiap manusia yang hidup di bumi ini pada dasarnya mempunyai atau pernah merasakan sebuah pengalaman hidup yang terkadang pengalaman itu berupa-rupa macamnya ada pengalaman pahit dan juga ada pengalaman yang manis. Jika di simpulkan dari pengalaman tentang kehidupan tersebut secara tidak langsung kita telah memiliki cerita dimana cerita itu bisa di kategorikan tentang cerita pengalaman pribadi namun bukan itu saja bisa jadi kita juga memiliki cerita tentang cinta dan persahabatan dimana semua pengalaman tentang kehidupan pengalaman pribadi persahabatan dan cinta itu bisa kita buat menjadi sebuah cerita pendek atau cerpen.
Contoh cerpen cinta dan pengalaman pribadi
SIAPA DIA
Dikala matahari di upuk barat dan senja indah terlihat di kuta bali aku duduk di tepi pantai melihat buih pasir dan ombak serta angin sepoy-sepoy yang perlahan meniupku penuh dengan kedamaian , dan aku tidak sendiri di temani secangkir kopi dan gitar yang selalu ada untuk ku pangku menemani dudukku dalam kesendirian dan penuh damai, kupetik gitarku sembari menyanyikan lagu mahadewi karya group band asal bandung padi perlahan dan sangat kunikmati suasana damai di pantai kuta sore ini. Terdengar suara lembut dan halus dari kejauhan mengikuti alur nada serta sajak lagu yang aku mainkan semakin terang dan jelas bahwa suara lembut dan halus itu berasal dari arah belakangku ingin aku menoleh karena rasa penasaran namun aku berpikir,... "Ah.... Mungkin itu hanya suara gadis tetangaku saja..", Semakin dekat suara itu jelas di telingaku rasa penasaran untuk melihat siapa di balik suara halus dan lembut itu semakin besar dan aku seketika menghentikan perminan gitarku lalu ak menoleh ke arah tepat di belakangku, Aku terkejut saat ada sapaan kecil yang menyejukkan hati.... Mas...?, Betapa tidak sapaan itu berasal dari suara lembut dari gadis yang aku dengar mengikuti alur nada dan sajak lagu yang aku mainkan, dan aku hanya menjawab Ya...? Dalam hatiku berkata siapa gadis ini..? cantik dengan bibir lembut yang mengindahkan senyumnya serta hijab yang menutupi kepala dan rambutnya. Berlalu tanpa ada tambahan kata dan gadis itu semakin jauh melangkah hingga akupun lelah memandangnya untuk mengetahui darimana dan dimana dia berada karena jejak langkahnya dan pandanganku terganggu oleh kehadiran sang malam. Dan akupun beranjak dari dudukku untuk kembali pulang karena suasana sore telah berubah menjadi malam namun dalam hatiku gundah bercampur denga rasa pensaran yang menemani setiap tapak langkahku, hati kecilku yang menggerutu " betapa bodoh dan kakunya aku yang tak mampu mengeluarkan kata-kata hanya sekedar untuk bertanya siapa nama dan darimana asalnya...? Hari-hari berlalu dan aku selalu menunggu di tempat itu dimana pertama kali aku bertemu dengan gadis yang bersuara halus dan lembut itu dengan tujuan dan harapan dia akan datang dan menyapaku kembali, namun penantianku tak menemukan harapan dan hanya sia-sia yang aku dapatkan karena gadis itu hanya seperti mimpi yang tak bisa terulang sehingga aku berpasrah dan ku panjatkan do'a kepada sang kuasa, Oh........ tuhan izinkanlah aku bertemu dia sekali lagi sekedar untuk menanyakan nama dan darimana dia berasal atau no hp serta pin bb, alamat email, facebook, twitter, dan media sosial lainnya agar aku bisa mengenalnya dan menenangkan jiwa, hati dan pikiranku karena sesungguhnya pandangan dari sorot matanya membuat aku jatuh cinta, itulah do'a dan harapan yang aku ucapkan kepada yang KUASA, Namun tuhan berkata lain dan sampai saat ini detik ini aku masih belum menemukan gadis itu, hanya suara yang jelas masih teringat dalam benak dan pikiran ini. Cinta pada pandangan pertamaku hanya pertemuan singkat yang berbekas.....
Nah..... contoh cerpen di atas menjelaskan tentang pengalaman pribadi dan cinta yang terangkai sangat padat dan singkat serta ada mamfaat yang bisa kita pelajari . Intinya ketika kita akan membuat sebuah cerpen atau cerita pendek terlebih dahulu kita membuat tema atau judul dari cerpen yang akan kita buat lalu pikirkan tujuan dari inti cerpen tersebut agar menjadi kerangka yang mudah di mengerti dan memiliki kejelasan tentang isi dan peristiwa cerpen yang akan kita buat namun semua itu bukanlah syarat mutlak untuk hanya sekedar membuat cerpen intinya adalah bagaimana imajinasi kita dalam membuat kosakata yang baik dan menarik hingga terciptanya sebuah cerpen dengan gaya dan makna serta amanat yang yang memberikan kesan terhadap pembaca cerpen untuk bisa sekedar menikmati atau mendapatkan pelajaran pada saat membaca cerpen yang kita buat. Namun di sisi lain biarlah naluri dan pikiran kita yang akan mengarahkan itu semua hingga kita bisa mencapai karya cerpen yang bagus dan mempunyai nilai yang lebih bermamfaat untuk pembaca.....
Jika ada yang salah dalam pembuatan artikel cara membuat cerpen ini sudilah kiranya untuk memberikan nasehat atau komentar di kolom yang di sediakan terimakasih...
0 Response to "Cara membuat cerpen "
Posting Komentar
JIka ingin berkomentar jangan memasukan link aktif dan berkomentarlah dengan baik, komentar yang tidak sesui dengan artikel tidak akan di publikasikan... terimakasih